Estimator adalah sebutan untuk seseorang yang bertugas dalam proses estimasi atau penghitungan, dalam bagian suatu proses kontruksi bangunan,berarti orang tersebut berprofesi sebagai estimator untuk menghitung pembiayaan anggaran biaya bangunan.Dalam iklan surat kabar suatu perusahaan kontruksi atau konsultan perencanaan,sering kita baca ,dibutuhkan tenaga sipil/arsitektur min STM Bangunan sebagai seorang estimator dengan keahlian kemampuan menghitung yang baik.Apabila estimasi biaya kontruksi bangunan berkisaran angka ratusan juta, seorang estimator masih bisa menghandle nya, namun bagaimana apabila estimasi bangunan nya sudah mencapai angka milyaran rupiah? tentulah team estimatornya akan terdiri dari banyak orang dengan disiplin ilmu yang berbeda,misalnya estimasi biaya pekerjaan struktur, pekerjaan arsitektur,pekerjaan mechanical, landscape ,hardscape dan pekerjaan external yaitu diluar bangunan. Indonesia sejak jaman Belanda hingga saat ini masih menganut si...
Dari belajar dan pengalaman kita memulainya